15 Nov 2011

Cara membuat Related post

Pada postingan kali ini saya akan menjelaskan cara-cara membuat related post/artikel terkait....
salah satu fungsi dari related post/artikel terkait adalah untuk menampilkan postingan yang saling berhubungan dalam satu label...
contohnya seperti ini :

Langsung saja ke TKP..hehehehehe.
  • Login account blooger
  • Tata Letak-Edit HTML
  • Beri tanda centang pada Expand Widget Templates
  • Cari kode <data:post.body/> (tekan F3)
  • Masukan kode dibawah ini dibawah <data:post.body/>

  • Kalau sudah cari kode ]]></b:skin>
  • Masukan kode dibawah ini diatas kode ]]></b:skin>

  • Simpan template dan lihat hasilnya,,,

**Semoga bermanfaat bagi sobat blogger semua**

Artikel Terkait:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar